AHLI K3 BIDANG LISTRIK – SERTIFIKASI DEPNAKERTRANS
Acara
13 Januari – 01 Februari 2020 | Rp 15.000.000,- di Bandung
17 Februari – 06 Maret 2020 | Rp 15.000.000,- di Bandung
30 Maret – 18 April 2020 | Rp 15.000.000,- di Bandung
Jadwal Training 2020 Selanjutnya …
DASAR HUKUM PELATIHAN
- UU No. 1 Tahun 1970 Tentang Keselamatan Kerja
- PERMENAKER No. 12 tahun 2015 Tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja Listrik di Tempat Kerja
- Permenaker No : Per – 02/MEN/1992 Tentang Tata Cara Penunjukan Kewajiban dan Wewenang Ahli Keselamatan dan Kesehatan Kerja
MATERI PELATIHAN AHLI K3 LISTRIK
- Kebijakan & Program Pengawasan Ketenagakerjaan
- Pengawasan & Pembinaan Norma K3 Bidang Listrik
- Persyaratan K3 Rancangan Instalasi Listrik
- Persyaratan K3 Sistem Proteksi Untuk Keselamatan Listrik
- Persyaratan K3 Pembangkitan Tenaga Listrik
- Persyaratan K3 Jaringan Instalasi Tenaga dan Perlengkapannya
- Persyaratan K3 Instalasi Penerangan
- Persyaratan K3 Peralatan Instalasi Tenaga/Daya
- Persyaratan K3 Perlengkapan Hubung Bagi dan Kendali (PHB) serta komponennya
- Persyaratan Ketentuan Bagi Berbagai Ruang dan Instalasi khusus
- Persyaratan K3 pada penggunaan peralatan uji listrik
- Persyaratan K3 Sistem Proteksi Instalasi Penyalur Petir
- Identifikasi bahaya, penilaian, pengendalian resiko listrik
- Pelaporan dan analisa kecelakaan kerja bidang listrik
- Prosedur kerja aman pada instalasi listrik
- Praktek kerja Lapangan (PKL)
- Seminar
PERSYARATAN PESERTA
Berpendidikan S1 dengan pengalaman kerja 2 tahun, D3 dengan pengalaman kerja 4 Tahun.
INSTRUKTUR PELATIHAN
- Staff Ahli dari Depnakertrans RI
- Staff Ahli Akademis
- Staff Ahli Praktisi / Industri
- 13 Januari s.d 1 Februari 2020
- 17 Februari s.d 6 Maret 2020
- 30 Maret s.d 18 April 2020
- 6 Juli s.d 24 Juli 2020
- 24 Agustus s.d 11 September 2020
- 28 September s.d 16 Oktober 2020
- 9 s.d 27 November 2020
- 7 s.d 28 Desember 2020
WAKTU & TEMPAT PELATIHAN
- Durasi : 17 hari
- Waktu : 08.00 – 16.00
- Tempat : Jl. Soekarno-Hatta, Bandung & POLBAN (Praktek)
BIAYA PELATIHAN
Rp 15.000.000,- (Lima Belas Juta Rupiah)/ peserta. Biaya tersebut sudah termasuk Fee Instruktur, Modul, Training kit, Soft copy materi, Sertifikat dari Kemnakertrans RI, Rehat, dan Makan siang. Tidak termasuk penginapan, transportasi dan pajak – pajak.
PELATIHAN AHLI K3 SPESIALIS BIDANG LISTRIK (AHLI K3 LISTRIK) – Kemenakertrans RI