CMC: COACHING, COUNSELING AND MENTORING – Available Online
JADWAL TRAINING ONLINE
16 – 17 September 2020 | Rp 2.000.000,- Online Training
12 – 13 Oktober 2020 | Rp 2.000.000,- Online Training
Jadwal Training Online Selanjutnya …
JADWAL TRAINING KELAS
06 – 08 Oktober 2020 | Rp 6.000.000 per peserta di Yogyakarta
17 – 19 November 2020 | Rp 6.000.000 per peserta di Yogyakarta
Jadwal Training 2020 Selanjutnya …
DESKRIPSI TRAINING CMC
Kapasitas terbesar dari sebuah perusahaan terletak pada SDM-nya. Berbagai upaya dilakukan perusahaan-perusahaan besar untuk mengoptimalkan SDM tersebut. Tak jarang dalam perusahaan dapat terjadi permasalahan yang menyangkut kinerja dari karyawan baik sebagai individu maupun dalam kelompoknya. Saat ini, seorang karyawan yang handal tidak saja menguasai hard skill dari apa yang dikerjakan tetapi juga harus memiliki kemampuan soft skill agar pemanfaatan SDM dapat dilakukan secara signifikan bagi pertumbuhan organisasi/perusahaan. Berdasarkan hal tersebut, maka berkembanglah fungsi dan tanggung jawab seorang pemimpin/manajer/supervisor di perusahaan untuk bertindak sebagai Coach, Counselor & Mentor, memiliki kemampuan dalam hal coaching, counseling dan mentoring (CMC) mengidentifikasi potensi yang dimiliki anak buah sehingga potensi dan kemampuan tersebut dapat diarahkan dan dimaksimalkan secara efektif untuk mampu mencapai kinerja yang optimal. Hal ini dapat dilakukan dengan cara mengamati, menilai, mengarahkan, memberi contoh, membimbing dan melakukan interaksi dengan cara yang efektif. Atasan yang berhasil menjadi Coach, Counselor & Mentor yang baik mempunyai kemampuan untuk mendorong bawahan menghasilkan kinerja tinggi, sekaligus juga berhasil membangun hubungan emosional yang positif sehingga proses transfer pengetahuan, berbagi pengalaman, serta pembimbingan bisa berjalan beriringan. Hasil akhirnya, seorang Coach, Counselor & Mentor tidak sekedar dipatuhi melainkan juga dihormati oleh bawahannya.
Melalui pelatihan ini, peserta (manager, supervisor dan sebagainya) diberikan pemahamaan tentang konsep dan aplikasi coaching, counseling dan mentoring (CMC) yang efektif sehingga dapat diaplikasikan secara optimal terhadap anak buah mereka.
TUJUAN TRAINING CMC
Tujuan dari diselenggarakannya pelatihan ini adalah:
- Peserta akan diberikan pemahaman prinsip fundamental dari Coaching Counseling dan Mentoring (CMC) sebagai 3 area yang berbeda dengan kelebihannya masing-masing sehingga akan diperoleh pemahaman komprehensif terhadap proses dan fungsinya.
- Peserta dapat memahami gaya pengelolaan yang efektif dalam melakukan CMC
- Mengerti perbedaan antara feed-back, coaching, counseling dan mentoring; bila dan situasi bagaimana peserta menggunakan keempat keterampilan tersebut
- Mengetahui karakteristik coach, counselor, dan mentor yang baik
Membantu peserta untuk mengintegrasikan prinsip CMC menjadi satu kesatuan yang utuh sehingga sebagai atasan mereka mempunyai kemampuan untuk mengamankan target-taget kinerja setiap anggota teamnya, sekaligus juga mempunyai hubungan personal dan emosional yang baik dengan para bahwannya. - Mengetahui bagaimana mendefinisikan persoalan dan menetapkan sasaran bila persoalan telah dipecahkan
- Dapat memotivasi orang lain untuk meningkatkan kinerja dan komitmen terhadap organisasi.
- Meningkatkan saluran-saluran komunikasi antara atasan dan bawahan, membangun keterbukaan, serta kesadaran motivasional.
- Peserta diajak untuk memahami bahwa pada prakteknya Coaching Counseling dan Mentoring bisa dikombinasikan sehingga efektivitas pembinaan bawahan bisa menjadi semakin meningkat.
MANFAAT TRAINING CMC
Manfaat yang akan diperoleh oleh peserta dengan mengikuti pelatihan ini adalah:
- Dapat memahami gaya pengelolaan yang efektif dalam melakukan Coaching and Counseling.
- Mengerti perbedaan antara feed-back, coaching, counseling dan mentoring; bila dan situasi bagaimana peserta menggunakan keempat keterampilan tersebut
- Bagaimana pekerjaan peserta sebagai supervisor atau manajer berkontribusi bagi pertumbuhan dan pengembangan perusahaan, anak buah dan diri sendiri
- Mengetahui karakteristik coach yang baik
- Mengetahui karakteristik counselor yang baik
- Mengetahui bagaimana mendefinisikan persoalan dan menetapkan sasaran bila persoalan telah dipecahkan
- Dapat memotivasi orang lain untuk meningkatkan kinerja dan komitmen terhadap organisasi.
- Mengetahui prinsip berkomunikasi, mendengar aktif dan mengajukan pertanyaan.
MATERI TRAINING CMC
1. Fundamental CMC: Mentoring, Coaching, and Counseling
- Dimensi Coaching Counseling & Mentoring
- Prinsip dasar pembelajaran: “Life is about learning, not being perfect.”
- Membangun value pribadi sebagai Coach Counselor & Mentor
- Memahami keunikan orang lain dan diri sendiri
- When conducting Mentoring, Coaching and Counselling
- Who can be as mentor, coach and councellor
2. Proses dan Penguasaan Teknik CMC
- The 6-Steps CMC Model
- Teknik berkomunikasi dalam setiap langkah CMC
- Praktek individu dan role play
- Key Principles of Effective Mentoring
- Fundamentals of Effective Coaching
- TOPIC model
- Relationships
- Memotivasi bawahan untuk bisa berkinerja tinggi
- Menjadi pemimpin yang inspiratif
- Creating accelerated learning environment
- Keys to Successful Coaching
- Pengembangan diri (Self-development)
- Language
- Attitude
- Leaderships
- Coach high potential employees
- Effective Counseling Practices
- People problem
- Problem problem
- Role play
3. Conducting Counseling for Positive Impact
- Steps and techniques
- Do’s and don’ts
4. Essential Skills for Effective Mentoring, Coaching, and Counseling
- Approaches
- Listening skills
- Questioning
- Giving/obtaining feedback
- Problem solving
- Critical thinking and creativity
5. Handling Emotions and Conflict
- Anxiety, fear, anger, depression and hopelessness
- Attitude problems
- Poor performers
- Other business ethics related concern
PESERTA TRAINING CMC
Pelatihan ini disarankan untuk diikuti oleh:
Supervisor, Manajer Lini Pertama atau Manajer Menengah, Staf, atau personel lain yang berkaitan dengan materi ini.
METODE TRAINING CMC
- Lecturing
- Diskusi Interactive
- Studi Kasus
- Role Play
- Sharing
- Simulasi/Skill Practice
INSTRUKTUR TRAINING CMC
Tekad Wahyono, M.Psi., M.Si, C Ht
JADWAL TRAINING ONLINE 2020
JADWAL TRAINING ONLINE
- Batch 1 : 07 – 08 September 2020
- Batch 2 : 14 – 15 September 2020
- Batch 3 : 23 – 24 September 2020
- Batch 4 : 14 – 15 Oktober 2020
- Batch 5 : 26 – 27 Oktober 2020
- Batch 6 : 11 – 12 November 2020
- Batch 7 : 25 – 26 November 2020
- Batch 8 : 09 – 10 Desember 2020
- Batch 9 : 28 – 29 Desember 2020
PENYELENGGARAAN DIBAGI 2 SESI PER HARI
- SESI 1: Pukul 09.00 – 11.30 WIB
- SESI 2: Pukul 13.00 – 15.30 WIB
VIA APLIKASI ZOOM
* Peserta diwajibkan menginstall aplikasi zoom di laptop
* Peserta akan mendapatkan softfile modul format pdf
BIAYA DAN FASILITAS TRAINING ONLINE
* Publish Rate : Rp 2.000.000,- / participant
* Special Rate : Rp 1.850.000,- / participant (untuk registrasi minimal 5 peserta dari 1 perusahaan)
INCLUDE:
- Qualified Instructor
- Softfile modul/materi format pdf
- Sertifikat (dikirimkan via jasa pengiriman)
EXCLUDE:
- Pajak (VAT/PPN)
JADWAL TRAINING KELAS 2020
JADWAL TRAINING 2020
- Batch 9 : 22 – 24 September 2020
- Batch 10 : 06 – 08 Oktober 2020
- Batch 11 : 17 – 19 November 2020
- Batch 12 : 01 – 03 Desember 2020
- 08.00 – 16.00 WIB
Yogyakarta: Cavinton Hotel Yogyakarta; Neo + Awana Hotel Yogyakarta; Pesonna Malioboro Hotel Yogyakarta
Surabaya: Hotel Neo Gubeng Surabaya; Hotel Santika Pandegiling Surabaya
Malang: Ibis Styles Malang Hotel
Jakarta: Yello Hotel Manggarai Jakarta; Dreamtel Jakarta Hotel
Bandung: Serela Cihampelas Hotel Bandung; Grand Setiabudi Hotel Bandung; Grand Tebu Hotel Bandung
Bali: Ibis Bali Kuta Hotel; Hotel Neo + Kuta Legian Bali
In House Training : Depend on request
TUITION FEE TRAINING
Yogyakarta:
- Publish Rate : Rp 6.000.000,- / participant
- Special Rate : Rp 5.600.000,- / participant (min 4 participants from the same company)
Bandung/ Jakarta/ Surabaya/ Malang:
- Publish Rate : Rp 7.000.000,- / participant
Bali:
- Publish Rate : Rp 8.000.000,- / participant
FASILITAS TRAINING
INCLUDE:
- Meeting Room at hotel, Coffe Break, Lunch
- Module (hard & soft copy/flashdish)
- Training Kit, Souvenir, Sertifikat
- Airport pick up services
- Transportation during training
EXCLUDE:
- Penginapan peserta training
- Pajak (Ppn 10 %)
COACHING, COUNSELING AND MENTORING (CMC)