Lean Service
ACARA
04 – 05 Mei 2020 | Rp 5.525.000 di Amaris La Codefin/ Santika Hayam Wuruk, Jakarta
02 – 03 Juli 2020 | Rp 5.525.000 di Amaris La Codefin/ Santika Hayam Wuruk, Jakarta
02 – 03 September 2020 | Rp 5.525.000 di Amaris La Codefin/ Santika Hayam Wuruk, Jakarta
Jadwal Training 2020 Selanjutnya . . .
LATAR BELAKANG TRAINING LEAN SERVICE
Dalam dunia industri pelayanan dan jasa untuk dapat meningkatkan efisiensi dan profit perusahaan, konsep lean service memiliki dampak yang significan . Lean service dalam bidang pelayanan menyandang prinsip yang sama, yaitu ‘Perbaikan yang Berkesinambungan’ dan ‘Menghilangan aktifitas non-value-add alias waste”. prinsip-prinsip ini diterapkan dalam bisnis layanan seperti call center, perbankan , pelayanan kesehatan, pendidikan tinggi, software development, serta jasa profesional lainnya. Konsep ini disebut Lean Service.
Namun kenyataan yang terjadi banyaknya pemborosan yang terjadi dalam proses pelayanan sehingga dapat menggerogoti profit perusahaan. bagaimanakah konsep tersebut berhubungan dengan perusahaan berbasis layanan jasa. Apakah yang disebut Seven Wastes dalam paradigma pelanggan. Secara konsep, implementasi Lean Service, dalam bisnis layanan jasa juga terdapat beberapa ‘Waste‘ bentuk-bentuk pemborosan yang tidak memiliki nilai tambah dan cenderung merugikan seperti menghambat operasional dan merugikan perusahaan.Waste yang terjadi dalam bidang pelayanan berbuntut kepada pudarnya loyalitas, hilangnya kepercayaan pelanggan, berkurangnya profit, dan mempengaruhi image perusahaan di mata umum secara langsung. jika kita mau melihat melalui kacamata pelanggan dan merasakan pengalaman mereka, kita akan dapat lebih memahami layanan jasa yang kita tawarkan dan melakukan banyak perbaikan.
Pelatihan ini akan membahas dan membekali bagaimana mencapai sukses dengan mengimplementasikan lean service.
SASARAN PROGRAM TRAINING LEAN SERVICE
LEAN FUNDAMENTAL
- Setelah mempelajari modul ini, peserta diharapkan mampu:
- Memahami konsep Lean Thinking dan Lean Services, Memahami mengapa perusahaan harus mengimplementasikan Lean
LEAN THINKING PROCESS VALUE ANALYSIS
- Memahami konsep process value analysis
- Mengidentifikasi proses yang tidak bernilai tambah
- Mengidentifikasi dan meng-improve pemborosan type 1 dan 2.
WASTE ELIMINATION IN SERVICES
- Memahami 7 jenis pemborosan (waste)
- Meningkatkan kepekaan terhadap pemborosan
- Menemukan langsung pemborosan di area kerja
VALUE STREAM ANALYSIS
- Memahami pentingnya analisa value stream
- Mampu melakukan analisa value stream
CONTINUOUS IMPROVEMENT LEAN PROBLEM SOLVING
- Mengidentifikasi penyebab tersendatnya aliran proses
- Melakukan perbaikan aliran proses dengan mengintegrasikan lean tools
MAKING PROCESS FLOW
- Memahami pentingnya Penetaan Tempat Kerja
- Memahami dan mampu menerapkan 5R di tempat kerja
MISTEKE PROOFING SYSTEM
- Memahami prinsip Mistake Proof System
- Memahami karasteristik kondisi yang diperlukan guna mendukung Mistake Proof System
- Penerapan Visual Management
TARGET PESERTA TRAINING LEAN SERVICE
General manager, Manager, Department Head, Supervisor, Section Head
STRATEGI PROGRAM TRAINING LEAN SERVICE
Pelatihan dan konsultansi ini akan dibawakan dengan metode :
- 60% landasan teori
- 40% study kasus
PESERTA TRAINING LEAN SERVICE
Direktur, Manager, Assistant Manager, Supervisor, Staf yang ingin meningkatkan kompetensinya .
METODE TRAINING LEAN SERVICE
Interaktif dimana peserta dengan bimbingan instruktur membahas hal-hal yang bersifat praktis serta membahas permasalahan yang sering dihadapi para peserta dan Presentasi materi, diskusi, analisa kasus, presentasi kelompok, tugas latihan.
FACILITATOR TRAINING LEAN SERVICE
Daniel Saputro, MM., MBA.
Daniel Saputro dan tim BusinessBuddy Int memiliki pengalaman 21 tahun dalam perbaikan kinerja perusahaan. Kami aktif memberikan pembekalan maupun konsultasi terutama di bidang transformasi dan manajemen perubahan di 4 area yakni: Business Model (termasuk Balanced Scorecard dan Strategy Map) – People Development – Process – Culture Internalization, yang mengarah ke Auto Pilot System.
Nuqul Group (Yordania) dan Banpu (Thailand) adalah contoh perusahaan internasional yang telah menggunakan jasa konsultasinya. Di dalam negeri, Daniel menjadi konsultan bagi banyak perusahaan maupun institusi pemerintah. Di antaranya Jamsostek, Bea Cukai, Sekretariat DPR, Jasa Sarana BUMD Jabara, BioFarma Bandung, Kementerian Keuangan PUSINTEK, Pertamina, LPP BUMN di Jogja dan BTN.
Perusahaan swasta nasional sering menunjuk Daniel sebagai konsultan. Sebut saja Indocement, Triputra, Bosowa (Makasar), Tunas Ridean Group, MusimMas (Medan), Capella (Medan), CPSSoft, ILP, Darya Varia, KPUC (Samarinda), Medifarma, Prafa. Indospring (Surabaya) dan Acer (Jakarta) , Infomedia dan Sentul City. Beliau juga aktif memberikan pelatihan di Chevron, Astra, Commonwealth Bank, TOTAL EP, Holcim dan banyak lainnya
Di sisi lain, Daniel Saputro juga memiliki minat yang besar terhadap dunia pendidikan. Karena itu, kini, dia aktif menjadi fasilitator MiniMBA serta pengajar mata kuliah bisnis dan pemasaran di program S2. Daniel juga menggunakan tulisan sebagai sarana untuk membagikan ilmunya. Ia menjadi kontributor untuk Tabloid KONTAN, Swa, dan Jakarta Post.
Untuk Family Business, kami membantu suksesi dan transformasi menuju perusahaan yang lebih professional. Dengan cara membentuk Leadership yang profesional dan menggunakan KPI berbasis balanced Scorecard.
- 04 – 05 Mei 2020
- 02 – 03 Juli 2020
- 02 – 03 September 2020
- 05 – 06 November 2020
Lokasi Training
Amaris Hotel La Codefin / Neo Hotel – Kebayoran / Hotel Santika Premiere Hayam Wuruk, Jakarta (Tentative)
FEE TRAINING
- Rp. 4.450.000 ,- (REG for 3 person/more; payment 1 week before training)
- Rp. 4.650.000 ,- (REG 2 weeks before; payment 1 week before training)
- Rp. 5.150.000 ,- (On The Spot; payment at the latest training)
- Rp. 5.525.000 ,- (Full fare)
Lean Service