PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN
ACARA
24 – 25 Februari 2020 | Rp 4.500.000/ peserta di Bandung
23 – 24 Maret 2020 | Rp 4.500.000/ peserta di Bandung
30 – 31 April 2020 | Rp 4.500.000/ peserta di Bandung
Jadwal Training 2020 Selanjutnya …
OVERVIEW TRAINING PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN:
Mengapa Perempuan? Ya karena selama ini program pengembangan perempuan kebanyakan hanya sebatas segi kosmetik luarnya saja, seperti kecantikan kulit dan wajah. Dalam program ini kita akan belajar agar perempuan bersikap lebih proaktif dan produktif yang sifatnya intrinsik dan berkarakter. Semua dimaksudkan agar mereka memperoleh keseimbangan internal dan eksternal yg signifikan; Power,Beauty and Brain. Dalam workshop ini sekaligus melibatkan juga tiga pendekatan secara sinergis, yaitu; menerapi, memotivasi dan memberdayakan.
OBJECTIVE TRAINING PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN:
- Mengedukasi perempuan untuk lebih fokus
- Membantu untuk menemukan kehidupan yang lebih memberdayakan dan bermakna.
- Meningkatkan motivasi, efektifitas dan efesiensi pribadi.
- Mengedukasi strategi tentang manajemen stress yang konstruktif dan sehat.
- Meningkatkan kehidupan menjadi lebih kreatif dan colorfull.
- Memahami perilaku dan peta mental pasangan terutama lelaki.
- Mengedukasi paradigma agar mereka lebih fleksibel dan bijaksana dalam mensikapi masalah yang timbul.
- Meningkatkan hubungandan memperluas pengaruh pribadi.
- Mengatasi Gender Gap dan mengatasi hambatan pribadi.
PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN TRAINING OUTLINE
- PERSONAL GOAL SETTING: Kita akan belajar tentang strategi pencapaian tujuan dan mengenali prioritas pribadi. Semua dimaksudkan agar berbagai harapan dapat tercapai dan terselesaikan secara mudah, cepat dan realistis.
- COMMUNICATION SKILL : Bagaimana kita bisa berkomunikasi dengan semua pihak secara efektif? Dengan orang lain, lingkungan dan diri sendiri? Kita memerlukan semua itu karena esensinya kita hidup dengan saling kergantungan dan memerlukan sinergi untuk pertumbuhan pribadi. Kita akan belajar komunikasi secara efektif.
- CAREER BREAKTHROUGH : Sebuah terobosan meningkatkan karier dan keberuntungan dengan cepat. Apakah anda ingin mudah berganti pekerjaan, mudah meningkatkan promosi jabatan dan sallary? Semua akan dipresentasikan dengan mudah dan praktis.
- SELF-EDUTAINMENT : Tahukah anda bahwa kita bisa cerdas dan terampil tanpa harus mengenyam pendidikan formal tinggi di universitas. Karena sekarang di era informasi sumber iptek sudah mudah terakses dimana-mana. Kita akan belajar strategi untuk memperoleh ketrampilan dengan cara Educate Yourself.
- PROBLEM SOLVING: Dalam memecahkan masalah tidaklah cukup diselesaikan secara teknis dan kecerdasan semata, karena ada unsur lain yaitu kebijaksanaan. Kita belajar bagaimana memecahkan masalah secara bijaksana.
- PERSONAL LIFE MEANING: Apa yang membuat orang di luar tampak sukses tapi secara pribadi mereka merasa gagal? Kita akan mengkaji ulang makna kesuksesan. Ketahuilah bahwa sukses itu ada tiga kategori, yaitu; Spesifik, Umum dan Personal. Kita akan belajar kiat meraih kehidupan bermakna, karena kalau kita hidup bermakna sudah tentu kita sukses, tetapi kalau kita hanya mengejar kesuksesan teknikal saja belum tentu kita sukses.
- ESSENTIAL MEDITATION : Meditasi di kehidupan modern merupakan seni relaksasi untuk mengurangi dapak stress dan merevitalisasi pikiran dan kinerja individu, bahkah dapat menyokong penyembuhan. Kita akan belajar dengan cara sederhana dan mudah sebagai Mind Tool yang selama ini terpendam.
- ROMANZOLOGI: Kehidupan perempuan sangat erat kaitanya dengan masalah pasangan (lelaki). Biasanya selagi single, masalahnya adalah kekasihnya dan setelah menikah, suaminya. Kita akan belajar tentang fenomena Romansa (Relationship) dan studi perilaku profil pasangan (lelaki). Beberapa topik bahasan, yaitu; Mengenal Trik Lelaki yang Perlu Diwaspadai, Tiga Tipe Lelaki dan Kriteria Lelaki yang Sehat dan Aman dan masih banyak lagi.
- BONUS – PERSONAL PROFILING: Yaitu sebuah test, simulasi dan pembacaan tentang penemuan bakat terbaik individu. Selain itu juga, test ini dapat menguak motif dan profil pasangan (Cinta/ Relationship selama ini), baik dalam masa pacaran maupun kehidupan setelah pernikahan.
PESERTA TRAINING PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN?
Semua perempuan dari berbagai latar belakang, baik mereka yang masih single maupun berkeluarga, seperti; para Mahasiswi, Perempuan Karier, Sekretaris, Profesional, Eksekutif, Entrepreneur, Motivator Feminist. Intinya, bagi mereka yang ingin tumbuh dan berkembang.
METODE TRAINING PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN
Dialog Interaktif – Pendekatan Unsur Terapetik – Kontemplatif – Brainstorming Simulasi Kreatif dan Studi Kasus.
INSTRUKTUR TRAINING PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN
Andrea Kurnia
Andri Kurnia adalah pemerhati Perempuan, dan Psikologi. Saat ini masih aktif dalam beberapa program sebagai; Fasilitator Training/ Coaching Women’s Development dan merintis penulisan buku, sering menjadi Narasumber di beberapa Radio Bandung untuk program talkshow solusi dunia perempuan.
TEMPAT TRAINING PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN:
Bandung (Golden Flower, Banana Inn, Serela, Gino Feruci), Amaroossa Hotel, Noor Hotel, Grand Setiabudi Hotel, dll
TRAINING DURATION
2 days
- 24 Feb 2020-25 Feb 2020
- 23 Mar 2020-24 Mar 2020
- 30 Mar 2020-31 Mar 2020
- 18 Mei 2020-19 Mei 2020
- 22 Jun 2020-23 Jun 2020
- 29 Jun 2020-30 Jun 2020
- 24 Agust 2020-25 Agust 2020
- 31 Agust 2020-01 Sep 2020
- 26 Okt 2020-27 Okt 2020
- 23 Nop 2020-24 Nop 2020
- 30 Nop 2020-01 Des 2020
INVESTASI TRAINING PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN:
- 4.500.000/person (full fare) or
- 4.250.000/person (early bird, payment 1 week before training) or
- 3.950.000/person (if there are 3 persons or more from the same company)
FASILITAS TRAINING PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN
- Training Module
- Flashdisk contain training material
- Certificate
- NoteBook and Ballpoint
- T-Shirt
- Backpack
- Training Foto
- Training room with full ac facilities and multimedia
- Lunch and twice coffee break everyday of training
- Qualified Instructor
- Transportation from hotel of participants to hotel of training VV (if minimal participants from the same company is 4 )
WOMEN’S PRIME COURSE: POWER, BEAUTY AND BRAIN
WORKSHOP PROAKTIFITAS DAN MOTIVASI PEREMPUAN