Sukses Purna Bakti
ACARA
15 – 16 Juni 2020 | Rp 5.525.000 di Amaris La Codefin/ Santika Hayam Wuruk, Jakarta
21 – 22 September 2020 | Rp 5.525.000 di Amaris La Codefin/ Santika Hayam Wuruk, Jakarta
07 – 08 Desember 2020 | Rp 5.525.000 di Amaris La Codefin/ Santika Hayam Wuruk, Jakarta
Deskripsi Training Sukses Purna Bakti
Purnabakti dapat menjadi masa suram atau masa bahagia bagi semua pegawai. Tergantung dari mana mereka melihatnya. Sudut pandang secara mental atau sikap mereka membawa konsekuensi yang sama terhadap suasana batin.
Ketika mereka merasa suram, makin dekat masa pensiun mereka makin stress, maka; orang yang pensiun bukannya menikmati masa tua dengan hidup yang nikmat, , justru sebaliknya, mereka mengalami problem serius dalam kejiwaan (psikis) maupun fisik yang kita dikenal dengan istilah Post-Power Syndrome.
Sesungguhnya, Mereka dengan masa kerja diatas 30 tahunan adalah orang yang dewasa, realistis dan kaya social, spiritual dan emosional. Yang mereka butuhkan adalah; kepastian akan adanya sukses setelah pension. Mereka tidak butuh cermah, motivasi atau janji janji manis,
Kami menemukan, paling tidak, ada 4 (empat) kegiatan purnabakti yang perlu kita evaluasi bersama;
- Kegiatan benar dikelola dengan cara yang benar, untuk hasil yang luar biasa
- Kegiatan salah dikelola dengan cara yang benar, hasilnya Kacau
- Kegiatan benar dikelola dengan cara yang salah, hasilnya merusak
- Kegiatan salah dikelola dengan cara yang salah, hasilnya “Punah”
Tidak jarang para purnabakti terpancing berbisnis, sementara mereka belum yakin berada di ‘jalan yang benar’ sebagai pebisnis dan bangkrut. Tidak jarang juga ada yang menemukan hidup yang lebih bahagia tanpa harus berbisnis. Menemukan ‘jalur benar’ ini memerlukan tahapan OLAH SIKAP yang tidak mungkin dilakoni dalam waktu singkat.
Sebagai konsultan bisnis senior, menciptakan konsep yang kami perkenalkan sejak tahun 2007. Konsep ini melahirkan ‘penampungan’ bagi semua pelatihan pelatihan hardskill dan soft skill lainnya, guna memastikan anda sukses abis memasuki masa purna bakti
Tujuan Training Sukses Purna Bakti
Layaknya olah raga, secara umum, manfaat kegiatan olah sikap bisa dirasakan seketika oleh individu dan terus berimbas pada perbaikan kehidupan keluarga dan organisasi. Pelatihan SDM dapat diadakan dengan biaya murah dan solusi menyeluruh, berimplikasi luas terhadap sistim operasional manajemen. Seperti terjadinya koreksi atas pola fikir, program kerja, kesejahteraan. Kepercayaan diri dan kastumer, kualitas service, kepemimpinan, budaya kerja dan lain lain.
Secara khusus:
- Mendapatkan masa pensiun yang bahagia
- Menjadi pensiun dengan sehat dan berwibawa
- Tetap aktif produktif penuh vitalitas
- Konsisten olah sikap hingga akhir
- Biaya hidup efektif
Target Peserta Training Sukses Purna Bakti
- Pegawai senior dengan masa kerja 20 tahun ke atas
- Direktur / Manager ke pegawaian
- Umum dan pengamat yang berkepentingan
Materi Training Sukses Purna Bakti
Hari Pertama:
- Pembukaan
- Sikap prediktor utama
- Embrio sukses
- Pre Test
- Sikap energy sukses
- Dasar pemikiran.
- Konsep Olah Sikap
- Penempatan sikap
- Percepatan sukses
- Objek Sikap
- Merancang Mahakarya (objek sikap efektif)
Hari Kedua:
- Kegiatan simulasi kegiatan seorang purna bakti
- Prakondisi
- Promotif
- Kuratif,
- Preventif
- Rehabilitatif
- Aktivitas olah sikap
- Aktivitas olah sikap Harian, Mingguan, Bulanan, Tahunan
- Latihan latihan
- Simulasi individu, keluarga dan organisasi
- Kunci sukses mentoring
- Janji olah sikap
- Sehat,kuat produktif penuh vitalitas
Facilitator
Hendri Gemilang, MBA.
Hendri Gemilang lulusan Universitas Andalas Padang jurusan bahasa dan satra Inggris dan Singapure Institute Management program Management Business Administration, membangun karir dan berbisnis di kawasan Batam, Singapure, Malaysia selama 15 tahun terakhir. Berbagai posisi penting yang pernah di tempati; Konsultan hubungan industrial, Assistant manager Corporate Service, Manager personalia dan Administrasi. Perjalanan tugas membawanya berinteraksi luas dengan Praktisi dan pelaku-pelaku bisnis berkelas di kawasan industri industri investasi strategis itu. Saat ini Hendri Gemilang adalah konsultan hubungan industri, Hrmatters21, Singapore. Memberikan advise profesional pada klien adalah hal yang selalu dilakukan semua konsultan. Tetapi secara terpisah Hendri Gemilang menawarkan paket lokakarya olah sikap bagi perusahaan klien. Pelatihan olah sikap ternyata diterima sebagai ibu segala pelatihan karena sangat ampun mempertajam berbagai bidang pekerjaan seperti; pra emplyoment, problem solving, teamwork, service exellence, happy worker produktive worker, stay young stay productive, dll. Olah sikap sudah diminati oleh perusahaan perusahaan singapore dan malaysia karena memastikan perusahaan menjadi kuat, sehat dan, produktif. Inilah keunggulan Hendri Gemilang sebagai konsultan dan juga mentor olah sikap.
Lokasi Training
Amaris Hotel La Codefin / Neo Hotel – Kebayoran / Hotel Santika Premiere Hayam Wuruk, Jakarta (Tentative)
Biaya Training
- Rp. 4.450.000 ,- (REG for 3 person/more; payment 1 week before training)
- Rp. 4.650.000 ,- (REG 2 weeks before; payment 1 week before training)
- Rp. 5.150.000 ,- (On The Spot; payment at the latest training)
- Rp. 5.525.000 ,- (Full fare)